May 2024

HARMONISASI HAK DAN KEWAJIBAN BERAGAMA DI INDONESIA

Indonesia sebagai negara dengan beragam suku, budaya, dan agama, menghadapi tantangan dalam mengelola harmonisasi hak dan kewajiban beragama. Konstitusi Indonesia, yaitu UUD 1945, menjamin kebebasan beragama dan beribadah sesuai dengan keyakinan masing-masing individu. Pasal 28E ayat (1) menyatakan bahwa setiap orang bebas memeluk agama dan beribadat menurut agamanya, dan pasal 29 ayat (2) menegaskan bahwa […]

HARMONISASI HAK DAN KEWAJIBAN BERAGAMA DI INDONESIA Read More »

ARISAN WACANA: SISTEM PENDIDIKAN YANG SALAH ATAU SDM MENOLAK MAJU

Salam hangat pada para pembaca, para rekan mahasiswa, para rekan pembela kebenaran. Segala puji kepada Allah SWT. Tuhan yang maha esa, Tuhan yang satu, Tuhan yang menjadi pembawa keseimbangan untuk seluruh kehidupan di alam semesta ini. Berbicara mengenai Sistem Pendidikan di Negara Indonesia, tentunya kita tidak terlepas dari bagaimana sebuah Negara membentuk generasi-generasi selanjutnya demi

ARISAN WACANA: SISTEM PENDIDIKAN YANG SALAH ATAU SDM MENOLAK MAJU Read More »

Halaqah: Menuju Sukses Bersama Taqwa, Doa, dan Ikhtiar

Kesuksesan dalam Islam tidak hanya diukur dari aspek materi atau kedudukan tinggi di masyarakat, tetapi juga dari sejauh mana seseorang mendekatkan diri kepada Allah SWT dan menjalani hidup sesuai dengan ajaran-Nya. Dalam Islam, kesuksesan yang sejati adalah yang membawa kebahagiaan di dunia dan akhirat. Kesuksesan dalam Islam dapat dicapai dengan mengamalkan lima pilar Islam, yaitu

Halaqah: Menuju Sukses Bersama Taqwa, Doa, dan Ikhtiar Read More »